img

PENYALURAN BLT DD TAHAP AKHIR DESA BANTAN TUA

Rabu,22 November 2023 - 10:18:am WIB | Oleh: Administrator

PENYALURAN BLT DD TAHAP AKHIR DESA BANTAN TUA

Camat Bantan dampingi Pj. Kepala Desa Bantan Tua menyalurkan BLT DD

Bantan Tua, Rabu, 22 November 2023
Penyaluran Bantuan Langsung Tunai ( BLT ) DD Desa Bantan Tua periode Oktober - Desember untuk 58 orang KPM.
Adapun tujuan dari penyaluran BLT DD ini adalah agar dana desa dirasakan oleh seluruh masyarakat desa, khususnya untuk membantu meningkatkan ekonomi masyarakat. Semoga bermanfaat.
BLT DD adalah Bantuan Langsung Tunai Dana Desa, yaitu program pemberian bantuan berupa dana tunai kepada keluarga penerima manfaat (KPM) di desa.
Tujuan BLT DD adalah untuk membantu meningkatkan kesejahteraan masyarakat kurang mampu secara finansial. 

Kriteria penerima BLT DD: Keluarga miskin ekstrem yang berdomisili di desa, Lansia miskin, Penyandang disabilitas, Keluarga dengan anggota yang memiliki penyakit kronis atau menahun, Keluarga yang belum menerima bantuan sosial lainnya. 

Penentuan penerima BLT DD dilakukan melalui Musyawarah Desa (Musdes). 

Berita Lainnya

Tulis Komentar

Copyright © 2017 Desa Bantan Tua Kabupaten Bengkalis. Developed by 8MediaTech